loading...
Madu merupakan salah satu zat yang kaya akan manfaat bagi kesehatan tubuh. Selain berguna untuk detoksifikasi tubuh dan melancarkan BAB, madu juga bermanfaat untuk kecantikan seperti memutihkan dan melembabkan kulit.
Biasanya orang minum madu dengan cara dicampur air hangat atau air dingin, tapi sebenarnya ini adalah cara yang paling boros! Sayang madunya� Ada cara yang lebih baik untuk minum madu supaya efeknya jadi lebih bagus yaitu dicampur dengan 5 bahan ini! Yuk kita simak apa bahannya!
1. Lemon
Madu dan lemon memiliki efek detoksifikasi yang baik. Apabila keduanya dikombinasikan, efeknya akan menjadi berlipat ganda! Selain itu, lemon juga memenuhi kebutuhan vitamin C dalam tubuh, bisa mempercantik dan memutihkan kulit.
Untuk wanita, minum madu juga bisa membantu menghilangkan lingkaran hitam pada mata, meningkatkan daya tahan tubuh, dan membuat menjadi awet muda!
2. Teh hijau
Soal detoksifikasi, manfaat teh hijau tidak diragukan lagi. Teh hijau bisa memecah lemak dalam tubuh dan juga membentuk lapisan pelindung di dinding perut. Apabila ditambah dengan madu maka akan mengobati konstipasi, panas dalam dan membersihkan usus.
3. Jeruk Bali
Madu dan jeruk bali bisa dikatakan cocok sekali! Bila keduanya digabung, efek kecantikannya luar biasa! Jeruk Bali mengandung kalsium, fosfor, vitamin, asam sitrat dan nutrisi lainnya.
Nutrisi ini menjadi kombinasi sempurna dengan nutrisi madu, memberi efek memutihkan, menghilangkan pigmentasi kulit, membuang racun tubuh, dan rasanya pun terasa manis dan segar. Makin diminum makin cantik!
4. Kenari
Kacang kenari dan madu dua-duanya sangat bergizi. Apabila diminum bersama tidak hanya menutrisi dan melembabkan kulit, tapi juga bagus untuk ginjal dan otak. Pada saat kecapekan minum ini pasti langsung segar! Ambil 5 biji kenari dan rebus selama 15 menit, lalu tambahkan 2 sendok makan madu.
5. Teh bunga mawar
Teh bunga mawar sudah terkenal dengan efek kecantikannya sejak zaman kuno. Jika dikombinasikan dengan madu, efek detoksifikasi tidak hanya berlipat ganda, tapi juga bagus untuk hati dan vitalitas. Tubuh jadi sehat, suasana hati pun menjadi nyaman.
Catatan: Pilihlah madu yang murni hasil peternakan, rasanya enak dan tidak terlalu manis. Madu asli baru benar-benar memiiki khasiat untuk kulit dan tubuh, sedangkan madu yang dikemas hanya terbuat dari gula tidak akan memiliki efek apa-apa. Sering-seringlah minum madu, usus jadi bersih, kulit jadi putih, halus dan lembab!
0 Response to "99% Orang Minum Madu dengan Cara "Dicampur Air", Tapi Itu Salah! Tambahkan "5 Bahan Ini", Efek Detoksnya Langsung Meningkat Hingga 5x Lipat!!"
Post a Comment